Organizational-Development

Implementasi OD (Organizational Development) untuk Lembaga Pendidikan

Unduh SlideShare: Implementasi OD untuk pengembangan Organisasi (Pendidikan) Benar jika dikatakan bahwa tidak ada topik lain dalam manajemen yang berdampak pada keseluruham operasi organisasi selain topik tentang “Perkembangan Organisasi” atau Organizational Development (OD). Topik ini membahas isu-isu besar seperti perencanaan strategi organisasi, proses-proses operasional/ jasa, proses perbaikan, sistem kualitas, dan pemasaran lewat manajemen hubungan pelanggan, […]

Implementasi OD (Organizational Development) untuk Lembaga Pendidikan Read More »

Pengendalian Proses Statistik

SPMI dan Pengendalian Proses Statistik

“SPMI dan Pengendalian Proses Statistik” Dalam implementasi SPMI, Proses perbaikannya melalui mekanisme PDCA atau dalam istilah Dikti dikenal dengan PPEPP. Proses yang nomor 3 yaitu “E” atau evaluasi pelaksanaan standar SPMI. Dalam proses evaluasi pelaksanaan standar SPMI, kadang-kadang diperlukan tool statistik untuk mengolah data yang ada sehingga dapat memberikan saran-saran akurat untuk pengambilan keputusan manajemen.

SPMI dan Pengendalian Proses Statistik Read More »

Manajemen SDM Tenaga Pendidik Perguruan Tinggi

Peningkatan Kinerja Tenaga Pendidik & Kependidikan

Dapatkan Materi Power Point disini: Peningkatan Kinerja Tenaga Kependidikan ppt Istilah tenaga kependidikan pada institusi perguruan tinggi sering disebut sebagai “tenaga administrasi ataupun karyawan”. Peran tenaga kependidikan disamping sebagai pendukung proses pelaksanaan Tri Dharma perguruan tinggi, tenaga kependidikan memegang peranan penting dalam merencanakan kegiatan perguruan tinggi secara penuh baik pada ruang lingkup perencanaan kegiatan anggaran,

Peningkatan Kinerja Tenaga Pendidik & Kependidikan Read More »

Klinik SPMI – Penguatan Budaya Mutu Pendidikan Tinggi

PENGUATAN BUDAYA MUTU Jakarta – Pendidikan Tinggi memiliki peran penting untuk mencetak lulusan unggul yang berdaya saing dan memiliki kompetensi. Mengingat pentingnya kualitas lulusan tersebut, Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi melalui Dirjen Pembelajaran dan Kemahasiswaan meluncurkan program inovatif-kreatif bernama “Klinik SPMI” (Sistem Penjaminan Mutu Internal) yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas program studi pendidikan tinggi

Klinik SPMI – Penguatan Budaya Mutu Pendidikan Tinggi Read More »

Mutu & Persaingan Global

Quality and Global Competitiveness Untuk menjadi Organisasi Kelas Dunia (Seperti Lembaga Pendidikan Kelas Dunia) apa saja syaratnya ? Berikut karekteristik organisasi kelas dunia… Produktivitas pekerja (perbaikan) Pelatihan karyawan dan pengembangan Komunikasi terbuka antara manajemen dan karyawan Imbalan kerja dan penghasilan tambahan Kode etik kerja Resolusi konflik Kepuasan karyawan Pengaturan flextime Hubungan serikat kerja Fasilitas perawatan

Mutu & Persaingan Global Read More »

SPMI & Tinjauan Manajemen

Tata Cara Pelaksanaan Tinjauan Manajemen.

Kiat Sukses Tinjauan Manajemen Proses PDCA / Plan-Do-Check-Act / Kaizen hendaknya dilaksanakan terus menerus secara efektif dan efisien. Pada proses yang nomor 4 yaitu ACT, dilakukan kegiatan yang disebut Kajiulang manajemen/ Tinjauan manajemen. Aktivitas tersebut tidak kalah penting dibanding proses yang lain. Improvement/ perbaikan biasanya akan dapat dirasakan peningkatannya bila proses Kajiulang manajemen dilaksanakan dengan

Tata Cara Pelaksanaan Tinjauan Manajemen. Read More »

Pelayanan Prima Lembaga Pendidikan

Pelayanan Prima Institusi Pendidikan 2

  Pelayanan Prima & Kepuasan Pelanggan Dalam era kompetitif saat ini, masing-masing lembaga pendidikan sudah harus memperhatikan kualitas layanan yang disajikan kepada stakeholder. Kualitas layanan dapat diwujudkan dalam bentuk kegiatan Pelayanan Prima (service excellence). Kegiatan pelayanan prima dapat dilatih pada segenap dosen/guru/ tenaga kependidikan, misalnya bagaimana menyapa, menyambut, menerima, melayani segenap stakeholder yang ada. Sulitkah

Pelayanan Prima Institusi Pendidikan 2 Read More »

Pelatihan program 5 S atau 5 R

Program 5-R & Standar Sarana Prasarana

Meningkatkan Produktifitas melalui Program 5 S Yth., Para Aktivis Mutu Pendidikan di tempat, Asslkm. Wr. Wb., Setiap Institusi Pendidikan diwajibkan untuk menyusun standar Sarana Prasarana. Dalam prakteknya, mengelola fasilitas SarPras ternyata tidak mudah. Dibutuhkan tool yang handal agar SarPras yang ada di institusi pendidikan (Kampus/Sekolah), dapat dikelola sedemikian rupa sehingga nyaman, rapi, tertib, bersih, tertata

Program 5-R & Standar Sarana Prasarana Read More »

Visi Misi Organisasi

TQM Pendidikan: Visi, Misi, Nilai & Tujuan

“TQM Pendidikan: Pembangun Visi, Misi, Nilai & Tujuan” بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيم Membangun Pernyataan Visi, Misi dan Nilai-Nilai suatu Lembaga Pendidikan merupakan hal yang sangat penting. Visi dan Misi yang baik akan memberi panduan dan arah yang jelas bagi anggota organisasi untuk melangkah mencapai cita-cita bersama. Dalam perencanaan strategik, tugas pimpinan lembaga pendidikan adalah membangun

TQM Pendidikan: Visi, Misi, Nilai & Tujuan Read More »

Pendidikan & Manajemen Strategi

TQM untuk Lembaga Pendidikan bag.4

Menyusun Rencana Strategi Pengantar Menyusun perencana strategi bagi institusi pendidikan merupakan hal sangat penting. Dengan melakukan evaluasi diri dan analisis SWOT, akan diketahui posisi kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman yang ada. Dengan evaluasi diri yang komprehensif, lembaga pendidikan akan dapat menyusun strategi jangka panjang, jangka menengah dan jangka pendek. Rencana Strategi: Disebut juga dengan RENCANA

TQM untuk Lembaga Pendidikan bag.4 Read More »

Scroll to Top