• 08123070905
  • mutupendidikan.info@gmail.com

Menyusun SOP yang Baik

Prosedur

Menyusun SOP yang Baik

“Bagaimana Menyusun SOP yang Baik”

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيم

Bagaimana menyusun SOP (Standard Operating Procedure) yang baik. Paling tidak ada 4 hal penting yang harus diperhatikan dalam membuat SOP, yaitu:

  1. SOP harus Efektif/ Efisien
  2. SOP harus Konsisten
  3. SOP harus Standart
  4. SOP harus Sistematis
SOP harus Efektif & Efisien
  • Efektif : “Do The Right Things”
  • Efisien : “Do The Things Right”

SOP yang efektif harus menjamin tercapainya tujuan atau target yang ingin dicapai. Tahapan yang disusun harus dapat memastikan kemudahan pencapaian tujuan organisasi.

SOP yang efisien artinya hemat sumber daya. Ringkas, praktis, simple, mudah untuk dijalankan.

SOP harus Konsisten

SOP hendaknya disusun tertandar. Bentuk dan sistematikanya sama untuk semua bagian dalam organisasi yang menerapkan prosedur tersebut.

  • Konsistensi Pada Lokasi: Dengan menguji “ Apakah sebuah prosedur diterapkan secara sama dilokasi atau bagian yang berbeda.”
  • Konsisten Pada Prosedur: Dengan menguji “Apakah sebuah prosedur diterapkan secara sama dilokasi yang sama”

Bagaimana penjelasan detailnya? Bagi yang yang ingin mendalami dapat mengunduh file SlideShare berikut ini:

Metode Penyusunan SOP bag 3

Demikian, semoga uraian singkat tentang Menyusun SOP yang Baik, dapat bermanfaat. Tetap Semangat & Salam Mutu…

خَيْرُالناسِأَنْفَعُهُمْلِلناسِ


mutupendidikan.com


admin

MOTTO: Senantiasa bergerak dan berempati untuk menebar manfaat bagi Mutu Pendidikan di Indonesia

Leave a Reply

×

Layanan Informasi

× Hubungi Kami