Login / Logout:
Penguatan Peran Pemimpin dalam Transformasi SPMI
Khusus Institusi
Investasi: Hanya Rp. 2.000.000 untuk 5 peserta, sudah termasuk sertifikat resmi.
Efisien, berkualitas, dan berdampak nyata bagi tim Anda. Ajukan penawaran sekarang!
Jadwal Fleksibel
Tantangan
Pelatihan ini dirancang khusus untuk para pimpinan perguruan tinggi yang ingin memperkuat peran strategisnya dalam membangun sistem penjaminan mutu internal (SPMI) yang berdampak, adaptif, dan berkelanjutan.
Melalui pendekatan konseptual dan praktis, peserta akan mempelajari strategi kepemimpinan transformatif, analisis lingkungan (SWOT dan eksternal), penerapan model 7S McKinsey, serta respon kepemimpinan terhadap tantangan VUCA, BANI, dan AI.
Pelatihan ini juga menekankan pentingnya keteladanan, budaya mutu, dan kemampuan memotivasi tim dalam mendorong implementasi SPMI yang hidup dan bermakna di institusi masing-masing.
Tujuan Belajar
- Memahami peran strategis pimpinan dalam mendorong transformasi mutu berbasis SPMI.
- Menganalisis kondisi internal dan eksternal institusi melalui pendekatan SWOT.
- Menerapkan Model 7S McKinsey dalam penguatan tata kelola dan budaya mutu.
- Membangun kepemimpinan transformasional yang adaptif terhadap era VUCA, BANI, dan AI.
- Menjadi role model dalam membangun budaya mutu institusi yang konsisten dan berdampak.
- Mengembangkan keterampilan memotivasi dan menggerakkan tim kerja mutu.
- Merancang arah strategis diferensiasi dan positioning institusi dalam konteks regulasi terbaru.
Materi (14 Topik)
| HARI | 7 MODUL (LESSON) |
|---|---|
| Pembukaan (Sinkronus) | Zoom Interaktif: Pengantar Pelatihan |
| Pertama (Asinkronus) | 1. Peran Strategis Pimpinan dalam SPMI Memahami tanggung jawab dan pengaruh kepemimpinan dalam sistem mutu institusi. |
| Kedua (Asinkronus) | 2. Analisis Konteks Internal dan Eksternal Kampus Kerangka berpikir berbasis SWOT, tren pendidikan tinggi, dan kebutuhan pemangku kepentingan. |
| Ketiga (Asinkronus) | 3. Kepemimpinan Transformasional dalam Budaya Mutu Menumbuhkan visi, keteladanan, dan penggerakan tim kerja mutu. |
| Keempat (Asinkronus) | 4. Model 7S McKinsey untuk Penguatan Tata Kelola Menerapkan integrasi strategi, struktur, dan nilai dalam sistem mutu. |
| Kelima (Asinkronus) | 5. Menjawab Tantangan VUCA, BANI, dan Era AI Menyusun respon strategis terhadap disrupsi dan ketidakpastian zaman. |
| Keenam (Asinkronus) | 6. Positioning dan Diferensiasi Misi Institusi Menentukan arah unik institusi sesuai Permen 53 Tahun 2023. |
| Ketujuh (Asinkronus) | 7. Menjadi Penggerak Transformasi SPMI yang Berdampak Merancang aksi nyata pimpinan dalam menghidupkan sistem mutu. |
| Penutupan (Sinkronus) | Zoom Interaktif: Diskusi & Tanya Jawab (closing) |
| Tes Akhir (Asinkronus) | Final Quiz |
Jadwal, Durasi & Metode:
- Jadwal, Durasi & Estimasi Waktu:
- Fleksibel, sesuai kesepakatan bersama
- Total durasi: 7 hari
- Estimasi belajar: 2-3 jam/hari.
- Metode Pembelajaran:
- Hybrid, kombinasi sinkronus dan asinkronus.
- Sinkronus: Interaksi langsung melalui media Zoom (online) antara fasilitator dan peserta pada waktu yang sama.
- Asinkronus: Belajar mandiri melalui platform e-learning dengan waktu yang fleksibel.
- Materi & Aktivitas:
- 14 topik pelatihan dilengkapi dengan slide PDF, 14 video, studi kasus, latihan, dan diskusi interaktif melalui WA group. (asinkronus)
- Bonus: 2 Sesi Zoom Interaktif (Webinar):
- Waktu zoom sesuai kesepakatan
- Final Quiz:
- Waktu di akhir pelatihan
- Syarat kelulusan: Nilai Quiz minimal 70.
Fasilitator:
Bagus Suminar, SE.,SPsi.,MM
Pengalaman Praktisi SPMI, Certified Lead Auditor, Konsultan ISO 21001, TQM, Pengembangan Organisasi, Analisis Jabatan, Motivasi, Perilaku Organisasi, Psikologi Industri
Sertifikat:
Peserta yang sukses menyelesaikan tahapan dalam setiap topik dan lulus Final Quiz, berhak mendapat e-sertifikat dari Mutu Pendidikan
Siap Memulai Kelas Online ?
Klik Content dibawah ini untuk memulai kelas online. Selamat belajar dan tetap semangat!


